Koramil 0824/20 Gumukmas Berikan Materi Wasbang Diklat Pencak Silat Pagar Nusa, Budayakan Persatuan dan Kesatuan

    Koramil 0824/20 Gumukmas Berikan  Materi Wasbang Diklat Pencak Silat Pagar Nusa, Budayakan Persatuan dan Kesatuan

    JEMBER - Lain halnya dengan Koramil 0824/20 Gumukmas, yang memberikan wawasan kebangsaan (Wasbang) kepada anggota Pencak Silat Nahdlatul Ulama Pagar Nusa, yang sedang melaksanakan pendidikan dan latihan (Diklat)  di Madrasah Ibtidaiyah (MI) Miftahul Ulum Dusun Jeni Desa Kepanjen Kecamatan Gumukmas Kabupaten Jember, pada Minggu 27/11/2022.

    Kegiatan tersebut diikuti oleh 100 orang anggota Pencak Silat Pagar Nusa, dengan pemateri Peltu Erman Totok dan Babinsa Kepanjen Sertu Muadi.

    Kepada para Peserta Peltu Erman Totok memaparkan materinya yang pada intinya mengajak para Pelatih dan pendekar serta anggota pencak silat untuk selalu memupuk rasa persatuan dan kesatuan, dengan menumbuhkan rasa hormat menghormati sesama perguruan silat, dengan organisasi lain dan masyarakat.

    Ketua Panitia Miskat, dalam wawancaranya menyampaikan terima kasih kepada bapak-bapak dari Koramil yang berkenan memberikan pembekalan kepada para Peserta Diklat ini.

    Hal ini tentunya sangat berharga dalam mendasari peserta tentang pentingnya persatuan dan kesatuan serta hidup saling hormat menghormati, kita harus menjunjung tinggi sifat seperti ini dalam diri kita semua. Jelas Miskat.

    Demikian halnya Danramil 0824/20 Gumukmas Kapten Chb Hadi Windoko, dalam wawancaranya yang menyampaikan, bahwa kegiatan ini merupakan realisasi dari permohonan panitia kepada Koramil, untuk memberikan pembekalan kepada peserta Diklat.

    Hal ini tentunya menjadi wahana pembinaan generasi muda bagi kita, ini merupakan kesempatan kita dalam berinteraksi dengan mereka, dalam mewujudkan pesilat-pesilat yang berprestasi namun tetap rendah hati, dan saling menghormati. Kata Danramil.

    Dandim 0824/Jember Letkol Inf Batara C Pangaribuan, menyikapi kegiatan tersebut menyampaikan apresiasi kepada panitia atas penyelenggaraan Diklat semacam ini.

    Dengan diklat-diklat yang diadakan, tentunya akan membentuk pesilat-pesilat didaerah menjadimoesilat berwawasan kebangsaan, berkarakter, menjunjung tinggi perbedaan kelompok dan golongan, menuju prestasi yang membanggakan. Tegas Dandim 0824/Jember. (Siswandi)

    jember jatim
    Siswandi

    Siswandi

    Artikel Berikutnya

    Jaga Kebersihan Lingkungan, Babinsa Koramil...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Kapolri Serukan Pilkada 2024 Aman dan Damai, Jaga Persatuan Bangsa
    Panglima TNI Dampingi Menkopolkam Monitoring Pilkada Serentak Tahun 2024
    Kunker Pangkogabwilhan I Ke Tanjung Balai Karimun, Tinjau Pilkada Serentak di Wilayah Perbatasan
    725 KPM Terima BLT Sekaligus Vaksinasi Covid 19, Babinsa Koramil Gumukmas Lakukan Pendampingan
    Soliditas Bhabinkamtibmas dan Babinsa Koramil 0824/20 Gumukmas Lakukan Pengawalan Pedistribusian Bansos
    Babinsa Koramil 0824/20 Gumukmas Bersama Warga Kerja Bakti Renovasi Rumah Warga Kurang Mampu
    Babinsa Koramil 0824/20 Gumukmas Hadiri Bimtek Linmas, Mantapkan Kesiapan Linmas Pada Pemilu 2024
    Babinsa Koramil 0824/20 Gumukmas Kerja Bakti Bersama Warga Bersihkan Saluran Pembuangan Air, Cegah Banjir
    Anggota Koramil 0824/20 Gumukmas Lakukan Karya Bakti TNI bersama Warga, Pembersihan dan Perluasan Makam Umum Jelang Ramadhan
    Babinsa Koramil 0824/20 Gumukmas Bersama Relawan dan Warga Renovasi Rumah Warga Kurang Mampu
    Babinsa Koramil 0824/20 Gumukmas Pembina Upacara MA Darul Huda Desa Bagorejo, Ajak Pelajar rajin Belajar dan Hindari Prilaku Tidak Baik
    Babinsa Koramil 0824/20 Gumukmas Kerja Bakti Bersama Warga Bersihkan Saluran Pembuangan Air, Cegah Banjir
    Bersinergi dengan Relawan Restu, Babinsa Koramil 0824/20 Gumukmas, Kerja Bakti Bedah Rumah Warga Kurang Mampu
    Danramil 0824/20 Gumukmas Pimpin Apel Pam TPS Pilkades, Tekankan Anggota Pedomani Netralitas TNI
    Bulan Bakti Gotong Royong, Babinsa Koramil 0824/20 Gumukmas Kerja Bakti Bersama Warga, Berihkan Lingkungan
    Progres Renovasi Makoramil 0824/20 Gumukmas Capai Hampir 90 Persen, Anggota Terus Semangat Percepat Pengerjaan Meskipun Puasa
    Progres Pengerjaan Renovasi Koramil 0824/20 Gumukmas, Pasang Genteng Atap
    Bentuk Generasi Berkarakter, Babinsa Koramil 0824/20 Gumukmas Latih PBB Pelajar MA Darul Huda

    Ikuti Kami